GSrek Bikeweek 2019 Akan Digelar Pekan Ini di Pasarraya Blok M
GSrek Indonesia akan menggelar acara GSrek Bikerweek akhir pekan nanti di area Pasarraya Blok M, Jakarta Selatan. Dengan mengusung tema ‘United Riders of Adventure’, acara ini akan berlangsung Sabtu – Minggu, tanggal 7-8 Desember 2019.
Baca Selengkapnya